world wildlife day
Jakarta (Greeners) – Peringatan World Wildlife Day ke-51 tahun ini menyoroti pentingnya mengeksplorasi inovasi digital dalam upaya konservasi satwa liar. Dengan memanfaatkan teknologi digital, semakin mudah membantu para pegiat konservasi […]
Di Tanah Air, kehadiran ragam masyarakat adat dan hamparan hutan semestinya memungkinkan jalinan yang kuat. Sayangnya, banyak masyarakat adat yang belum leluasa dalam mengelola hutan maupun wilayah adat yang telah mereka diami sejak puluhan, bahkan ratusan tahun.
Dalam rangka merayakan hari hidupan liar sedunia, inilah pengingat sederhana untuk hidup harmonis dengan wildlife.
United Nations General Assembly (UNGA) menyatakan 3 Maret sebagai World Wildlife Day 2021 atau Hari Hidupan Liar Sedunia 2021. Perayaan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan hidupan liar secara keseluruhan; baik itu hewan maupun tumbuhan.
Illegal wildlife trade, man-animal conflicts and declining habitat leading to extinction for many of species. Wildlife protection from government, private sector and people are encouraged to stop illegal wildlife hunting and trading, especially protected species.