Walhi
Komitmen Indonesia seperti yang tertera di dalam INDC pada pelaksanaan COP 21 UNFCCC di Paris, Perancis dikatakan oleh Walhi sangat kontradiktif jika merujuk pada rencana pembangunan nasional yang masih berisiko tinggi.
Walhi menilai bahwa Protokol Kyoto terus diperlemah dengan tekanan dari sistem ekonomi politik kapitalistik yang menjadikan isu perubahan iklim sebagai peluang baru bagi korporasi dan negara industri untuk semakin mengakumulasi modal.
Jakarta (Greeners) – Peralihan musim kemarau ke musim hujan sudah mulai dirasakan di beberapa tempat, tidak terkecuali dengan DKI Jakarta. Masuknya musim hujan mendatangkan kekhawatiran terhadap bencana banjir yang kerap […]
Jakarta (Greeners) – Berdasarkan hasil penelitian bersama oleh jaringan Fair Finance Guide International (FFGI), selama tahun 2004 hingga 2014, tercatat total pinjaman dan penjaminan untuk perusahaan di sektor energi terbarukan […]
Jakarta (Greeners) – A few days ago, an ex-executive director of Greenpeace Southeast Asia, Emmy Hafild renounced her support for Greenpeace Indonesia as she was disappointed with the NGO’s attitude […]
Jakarta (Greeners) – Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) mengeluarkan hasil analisis kebakaran lahan dan hutan yang menunjukkan peran korporasi, khususnya di sektor kehutanan dan perkebunan dalam tragedi asap yang berlangsung […]
Jakarta (Greeners) – Pada tanggal 25 September 2015 lalu, Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) bertemu dengan sepuluh wakil organisasi masyarakat sipil di Perutusan Tetap Republik Indonesia (PTRI), New York. Dalam […]
Jakarta (Greeners) – Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Kalimantan Tengah meminta Presiden Joko Widodo untuk hadir bersama rakyat di Kalimantan Tengah. Bukan hanya sekadar berkunjung, namun hadir dalam kebijakan yang […]
Jakarta (Greeners) – Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan pada tanggal 3 Februari 2015 telah mengajukan gugatan perdata kepada PT. Bumi Mekar Hijau selaku perusahaan hutan tanaman industri (HTI). Gugatan perdata […]
Jakarta (Greeners) – Dinas Kehutanan (Dishut) Bali akhirnya menggelar konsultasi publik tentang evaluasi Rencana Pengelolaan Tahura Ngurah Rai terkait revisi penataan blok di Balai Pengelolaan Hutan Mangrove Wilayah I. Namun […]
Palembang (Greeners) – Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) menganggap masyarakat kecil masih menjadi pihak yang disalahkan terkait kabut asap serta kebakaran lahan dan hutan. Pasalnya, hingga tanggal 5 September (satu […]
Jakarta (Greeners) – Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Jawa Timur telah mendaftarkan gugatan sengketa informasi melawan Walikota Surabaya terkait kasus Waduk Sakti Sepat di Kelurahan Lidah Kulon, Kecamatan Lakarsantri, Surabaya. […]
Jakarta (Greeners) – Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyatakan bahwa tidak ada yang bisa menjamin kalau isu pelegalan hutan konservasi sebagai lokasi tambang yang sedang dibahas untuk dimasukkan ke […]