tanaman bunga

anggrek larat
Flora
6 Mar 2018

Anggrek merupakan salah satu tanaman hias yang memiliki keragaman warna dan bentuk bunga. Sayangnya, potensi ini sering sekali menghadapi kelangkaan dan ancaman kepunahan. Contohnya saja yang sedang dihadapi oleh jenis Anggrek Larat.

kemuning
Flora
2 Jan 2018

Bisa dibilang flora satu ini merupakan ‘paket lengkap’. Tidak hanya indah dipandang dan berbau harum, tanaman kemuning juga memiliki khasiat yang luar biasa.

bunga kamboja
Flora
10 Nov 2017

Plumeria adalah penamaan dari tanaman kamboja atau dalam bahasa Inggris disebut ‘frangipani’. Bunga pada tanaman kamboja sudah sangat terkenal dan pastinya tidak asing bagi yang senang berkunjung ke Pulau Dewata.

rafflesia patma
Flora
16 Mei 2017

Kebun Raya Bogor memiliki banyak koleksi bunga yang menarik untuk dilihat dan dipelajari, salah satunya bunga Rafflesia patma. Tanaman ini menjadi flora unggulan yang akan diperkenalkan pada momen dua abad Kebun Raya Bogor.

bunga sakura
Flora
28 Apr 2017

Cherry blossom atau disebut juga sebagai bunga sakura, merupakan bunga cantik yang identik berwarna pink dari negara yang dijuluki sebagai ‘Negeri Matahari Terbit’. Meski bunga ini khas Jepang, tapi flora ini tumbuh juga di Indonesia.

Top