sulawesi
Dikenal sebagai endemik Pulau Sulawesi, Pit Viper memiliki nama ilmiah Tropidolaemus laticinctus. Famili dari Viperidae ini kerap dianggap sebagai bagian kompleks dari spesies Wagler’s Pit Viper. Pola tubuhnya dengan garis-garis […]
Jakarta (Greeners) – Peneliti Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) bersama rekan mitra penelitiannya berhasil menemukan 14 jenis baru cecurut di Sulawesi. Penemuan sekitar satu dekade ini merupakan penemuan terbesar […]
Anoa mirip dengan sapi atau kerbau (ruminansia liar), namun berukuran lebih kecil (cebol). Satwa liar endemik Sulawesi ini telah dilindungi sejak zaman pemerintah kolonial Belanda.
Jakarta (Greeners) – Curah hujan dengan intensitas tinggi yang disebabkan oleh aktivitas gelombang atmosfer Madden Julian Oscillation (MJO) memicu banjir di beberapa wilayah Sulawesi pada awal Juni 2019. Menurut […]
Babirusa mempunyai ciri khas pada bentuk tubuhnya yang menyerupai babi namun mempunyai taring panjang pada moncongnya. Ia juga memiliki sistem pencernaan dengan ruang perut ganda yang kompleks menyerupai rusa atau ruminansia lain.
Berbeda dengan pelaksanaan sebelumnya, IIOutfest akan mengkolaborasikan outdoor activities dengan promosi pariwisata dan budaya Sulawesi Selatan.
Burung Maleo (Macrocephalon Maleo) merupakan salah satu aves endemik yang tersebar hampir di semua daratan Sulawesi. Dalam menetaskan telurnya, burung ini menggunakan bantuan suhu lapisan tanah yang bersumber dari panas bumi.
Sulawesi (Greeners) – Kampanye Srikandi Inspirasi Bagi Negeri jilid 4 yang diprakarsai Bike to Work Indonesia memasuki hari ke enam pada 27 April 2014. Di etape ini, ketahanan fisik dan mental dua puluh satu […]
Sulawesi (Greeners) – Perjalanan sepeda jarak jauh yang dilakukan Srikandi Inspirasi Bagi Negeri jilid 4 sudah memasuki hari ke-6 pada Sabtu (26/04). Lebih kurang 545 kilometer telah dilalui para Srikandi sejak kayuhan […]
Unik dan menarik, itulah hal pertama yang dilihat ketika memasuki hutan di kawasan Sulawesi. Hutan-hutan di Sulawesi memiliki potensi keanekaragaman hayati yang cukup besar. Pulau Sulawesi memiliki luasan hutan urutan […]
Hutan Lambusango, merupakan salah satu hutan tropis yang terdapat di Pulau Buton, Sulawesi Tenggara. Pulau ini kaya akan berbagai jenis flora dan fauna endemik, salah satunya adalah burung Halo yang […]