
polusi udara


Jakarta (Greeners) – Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta, kembali menggelar operasi gabungan penegakan hukum uji emisi kendaraan bermotor di Jalan TB Simatupang, Ciracas, Jakarta […]

Jakarta (Greeners) – Menteri Lingkungan Hidup, Hanif Faisol Nurofiq, meminta para pelaku industri untuk mengendalikan emisi dalam menghadapi musim kemarau yang akan terjadi pada bulan Mei. Langkah ini penting untuk […]

Jakarta (Greeners) – Jakarta kembali berpolusi usai Lebaran. Padahal, selama libur Hari Raya Idulfitri pekan kemarin, langit Jakarta tampak cerah dan kualitas udara bersih. Kini, kualitas udara Jakarta kembali memburuk. […]

Jakarta (Greeners) – Penelitian terbaru dari Institute of Environmental Medicine (IMM) di Karolinska Institutet mengungkapkan dampak polusi udara dan kebisingan lalu lintas. Kombinasi keduanya dapat meningkatkan risiko penyakit stroke secara […]

Jakarta (Greeners) – Menteri Lingkungan Hidup, Hanif Faisol Nurofiq menegaskan bahwa setiap kendaraan bermotor yang beroperasi di jalan wajib memenuhi ambang batas emisi gas buang. Ia akan menegakkan sanksi bagi […]


Jakarta (Greeners) – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta menekankan pentingnya kerja sama untuk mengatasi polusi udara di wilayah aglomerasi Jabodetabek. Sejumlah pihak pun saling bersinergi untuk memulihkan kualitas udara […]

Jakarta (Greeners) – Jasa Marga mencatat sebanyak 1.393.861 kendaraan kembali ke wilayah Jabotabek usai Hari Raya Idulfitri. Komite Penghapusan Bensin Bertimbal (KPBB) mengingatkan ancaman beban pencemaran udara di sepanjang rute […]

Jakarta (Greeners) – Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan menambah empat Stasiun Pemantau Kualitas Udara (SPKU) tahun ini. Pj. Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono mengatakan, di tahun 2023 pihaknya sudah […]

Jakarta (Greeners) – Kualitas udara DKI Jakarta pada tahun 2023 menurun signifikan dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. Melihat permasalahan tersebut, Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta akan kebut penanggulangan polusi udara di […]

Jakarta (Greeners) – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta mengetatkan pengawasan cerobong industri untuk memulihkan polusi udara di Jakarta. DLH DKI Jakarta memberikan sanksi paksaan pemberhentian sementara kepada perusahaan yang […]

Pembangunan kebun raya bisa menjadi solusi atas penurunan kualitas udara. Bukan tidak mungkin, kasus penurunan kualitas udara di Ibukota Jakarta bisa terjadi di kota besar lainnya jika pemerintah daerah tidak […]

Jakarta (Greeners) – Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyebut, sektor transportasi berpeluang besar memperbaiki kualitas udara dan mengatasi polusi udara. Upayanya antara lain pengetatan uji emisi, penggunaan kendaraan listrik […]

Jakarta (Greeners) – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebut, hujan hanya bisa mengurangi sekitar 30 % partikel polutan di atmosfer. Kepala Pusat Informasi Perubahan Iklim BMKG Fachri Radjab membenarkan, […]