
pengelolaan laut


“Kini saatnya kita bersama-sama menjaga laut. Jangan kotori laut dengan sampah plastik yang dapat membahayakan kehidupan bawah laut,” kata Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti dalam acara dialog Deep and Extreme Indonesia (DXI) 2019.

Buku “Mengapa Kita (Belum) Cinta Laut?” mengajak pembaca untuk mengenal lebih dekat fenomena sosial, budaya dan tradisi masyarakat pesisir dalam mengelola potensi laut.

USAID SEA berkolaborasi dengan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) meluncurkan buku “State of the Sea”. Buku ini berisi rangkuman perjalanan dan upaya bersama untuk mendorong kelestarian laut Indonesia.

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menginginkan agar pengelolaan kawasan konservasi laut diserahkan pada kementerian pimpinan Susi Pudjiastuti tersebut.

Kemenko Maritim menegaskan bahwa praktik ‘illegal fishing’ dan masalah sampah di laut adalah masalah besar yang jika tidak segera diselesaikan akan berdampak bagi masyarakat dan lingkungan.


Dalam Pedoman Pemanfaatan Zona Perikanan Berkelanjutan Kawasan Konservasi Perairan, KKP menyatakan keterlibatan nelayan akan menjadi langkah utama dalam melaksanakan konservasi secara nasional di kawasan perairan.

Informasi tentang kawasan konservasi laut (KKL) dan penelitian kelautan di Indonesia masih sulit didapat. Hal ini dikarenakan data tersebut masih jauh lebih sedikit dibandingkan data keanekargaman hayati wilayah terestrial (daratan).

Organisasi Kiara menyatakan setidaknya ada empat kebijakan yang bersinggungan dengan Peraturan Presiden tentang Satgas Illegal Fishing.

Jakarta (Greeners) – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) kembali mengumumkan perkembangan penanganan kasus Illegal Unreported and Unregulated (IUU) Fishing yang telah dilakukan oleh KKP dan Tim Satuan Tugas Pencegahan dan […]

Jakarta (Greeners) – Sehari usai memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-70, Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) bersama dengan Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (TNI AL) dan aparat penegak hukum […]

Jakarta (Greeners) – Menyadari pentingnya pengelolaan sektor kelautan sebagai masa depan bangsa, pemerintah dalam hal ini Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) terus bersinergi dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk memperbaiki […]

Jakarta (Greeners) – Perhelatan akbar Konferensi Asia Afrika ke-60 yang berlangsung di DKI Jakarta dan Bandung diharapkan benar-benar membawa pengaruh positif dan perubahan yang lebih baik, khususnya bagi perekonomian dan […]