pemantauan satwa liar
Dalam rangka memperingati World Wildlife Day, Sekolah Pascasarjana Prodi Magister Biologi UNAS mengadakan pengamatan burung liar di lingkungan kampus.
Mayoritas penduduk yang tinggal di sekitar kawasan Suaka Margasatwa Dataran Tinggi Yang di Jawa Timur, tidak mengetahui kalau lutung jawa merupakan satwa yang dilindungi.
Temuan badak sumatera (Dicerorhinus sumatrensis) di Kutai Barat, Kalimantan Timur ternyata sudah dideteksi sejak tahun 2013. Hanya saja, kantong populasi badak itu terancam dengan pembukaan lahan untuk kepentingan perkebunan hingga aktivitas logging, baik legal maupun ilegal.
Jika ditilik dari luasan hutan lindung dan konservasi di Indonesia, setidaknya harus ada 48.000 personel polisi hutan untuk menjaga keutuhan hutan, termasuk segala sumber daya flora dan fauna di dalamnya.