olahraga luar ruang
Deep and Extreme Indonesia (DXI) 2019 resmi digelar dengan mengampanyekan dan mensosialisasikan upaya-upaya konservasi lingkungan khususnya laut dan kawasan wisata.
Untuk keempat kalinya mahasiswa pecinta alam Universitas Indonesia (Mapala UI) kembali mengadakan kompetisi lari dengan tujuan merevitalisasi Sungai Ciliwung.
Digelarnya Indonesia Sports Expo & Forum (ISEF) 2017 bukan hanya ajang interaksi penyedia produk dan jasa keolahragaan dengan para pengunjung, namun juga menjadi harapan bangkitnya industri olahraga.
Untuk memperingati Hari Air Sedunia, Leo Clubs Multiple Districts 307 Indonesia mengadakan kompetisi lari H2O 5K Run, pada Minggu (19/03/2017) pagi. Kegiatan lari ini sekaligus menggalang dana untuk membantu sesama.
Sekarang para pesepeda dan pendaki gunung tak perlu cemas saat memenuhi kebutuhan airnya selama bertualang. Perusahaan Fontus merancang sebuah desain botol minum yang bisa mengisi sendiri airnya.
Dalam Kejuaraan Dunia Arung Jeram (World Rafting Championship/WRC) 2015 yang berlangsung di Sungai Citarik, Jawa Barat, Brasil berhasil meraih medali emas terbanyak.
World Rafting Championship 2015 (WRC 2015) telah resmi dibuka. Tim Indonesia menyatakan optimis untuk menaikkan peringkat Indonesia di ranah kejuaraan rafting dunia.
Jakarta (Greeners) – Potensi alam Sungai Citarik sebagai tempat berwisata olahraga arung jeram terbaik yang dimiliki Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat ternyata menarik perhatian dan minat para penggemar arung jeram dunia. […]
Jakarta (Greeners) – Pameran perlengkapan luar ruang terbesar Indonesia Outdoor Festival (Outfest) 2015 usai sudah. Banyak pihak mengaku puas dan senang atas terselenggaranya acara ini. Bahkan, Ronie Ibrahim, Ketua Umum […]
Jakarta (Greeners) – Pada tanggal 1-4 April 2015 di Istora Senayan, Jakarta, pameran perlengkapan luar ruang Indonesia Outdoor Festival (Outfest) 2015 terselenggara untuk pertama kalinya. Berbagai pujian maupun kritikan pun […]
Jakarta (Greeners) – Ramainya pecinta olahraga luar ruang yang membanjiri perhelatan akbar Indonesia Outdoor Festival (Outfest 2015) mendapatkan apresiasi dari Kementerian Pariwisata Republik Indonesia. Direktur Promosi Pariwisata Dalam Negeri, Kementerian […]
Jakarta (Greeners) – Semakin menjamurnya olahraga luar ruang membuat masyarakat kini menjadikan olah raga tersebut sebagai pilihan gaya hidup. Dengan semakin banyaknya peminat olahraga ini, maka Pameran Indonesia Outdoor Festival […]
Bagi sebagian orang, olahraga luar ruang atau outdoor sport merupakan sebuah alat ukur adrenalin yang belum tentu dimiliki oleh semua orang. Tetapi perkembangan teknologi dan industri olahraga outdoor terus mendorong […]