Malang
Malang (Greeners) – Seni tari topeng malangan memang sudah melegenda sejak era Kerajaan Hindu dan Budha di Malang, Jawa Timur. Salah satu keunggulan dalam seni tari topeng malangan adalah berbagai […]
Batu (Greeners) – Hampir semua sumber mata air di Indonesia mengalami krisis, mulai pulau terkecil hingga terbesar. Air yang menjadi infrastruktur ekologis agar kehidupan tetap berlangsung saat ini menjadi barang […]
Batu (Greeners) – Warga Desa Bulukerto, Kecamatan Bumiaji, Kota Batu, Jawa Timur, menggelar Festival Mata Air pada tanggal 7 hingga 8 November 2014. Kegiatan ini merupakan inisiatif warga terhadap kondisi […]
Malang (Greeners) – Empat ekor lutung Jawa Linseed, Diamond, Rus dan Bobby dilepas ke alam bebas pada Senin 27 Oktober setelah 1,5 tahun menjalani proses karantina dan rehabilitasi di Javan […]
Malang (Greeners) – Tingkat kemacetan di beberapa titik di Kota Malang, Kota Batu, dan Kabupaten Malang kian parah. Titik-titik kemacetan memang terjadi di titik tertentu terutama di akhir pekan atau […]
Malang (Greeners) – Wilayah Kabupaten Malang, Jawa Timur, merupakan salah satu daerah yang rawan bencana seperti gempa bumi, gunung meletus, banjir, longsor, kebakaran hutan, serta tsunami. Sayangnya, penanganan bencana di […]
Malang (Greeners) – Belasan desa di Kabupaten Malang, Jawa Timur, mengalami kekeringan sejak Juli hingga akhir September 2014. Desa-desa yang mengalami kekeringan berada di tujuh kecamatan, seperti di Dusun Blandit, […]
Malang (Greeners) – Seekor macan kumbang yang menyerang permukiman di Dusun Sumber, Desa Sentul, Kecamatan Sumbersuko, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, Rabu (2/10/2013) kemarin terpaksa ditembak mati setelah berbagai upaya untuk […]
Malang (Greenersmagz) – Ratusan warga Desa Tumpakrejo, Kecamatan Gedangan, Malang, Jawa Timur, berunjukrasa di lokasi tambang pasir besi yang berada di kawasan pantai Wonogoro, yang berada di Dusun Wonogoro. Mereka […]
Malang (Greenersmagz) – Pagi menginjak siang, beberapa warga Dusun Blandit Timur, Desa Wonorejo, Malang, Jawa Timur, baru saja pulang dari ladang mencari rumput, sebagian warga lain bersenda gurau dengan tetangga […]
Malang (Greeners) – Merayakan kemerdekaan Republik Indonesia, ternyata tidak hanya dengan upacara bendera dan mengikuti perlombaan. Seperti yang dilakukan oleh berbagai komunitas seniman dan pegiat lingkungan dengan melepas 20.000 benih […]
Malang (Greeners) – Bencana alam berupa banjir bandang menerjang Desa Sitiarjo, Kecamatan Sumbermanjing Wetan, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Selasa (9/7/2013) malam. Banjir terjadi mulai pukul 20.00 WIB hingga Rabu (10/7) […]
Malang (Greenersmagz) – Kabupaten Malang merupakan salah satu daerah yang terdapat kawasan karst cukup luas. Ada ratusan gua yang tersebar di beberapa kecamatan, seperti Pagak dan Donomulyo. Di dalamnya, masih banyak […]