Makin Tahu Indonesia
Jakarta (Greeners) – Pemerintah memiliki wacana pembangunan tanggul laut raksasa di pantai utara Jawa untuk memerangi banjir rob. Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) menilai pembangunan tersebut bukanlah solusi tepat mengatasi […]
Jakarta (Greeners) – Pegiat lingkungan muda yang aktif menyuarakan isu sampah di Gresik dan Sidoarjo, Aeshnina Azzahra kembali mengirim surat atas keresahannya terhadap lingkungan. Kali ini, Aeshnina kirim surat tentang […]
Jakarta (Greeners) – Setiap bulan, fenomena astronomi yang terjadi menarik untuk diamati, khususnya fenomena-fenomena tertentu. Peneliti Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Farahhati Mumtahana menilik fenomena astronomi 2024. Berdasarkan hasil […]
Jakarta (Greeners) – Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Bengkulu menggagalkan upaya pengiriman ilegal 787 satwa liar jenis burung. Sebanyak 75 ekor di antaranya merupakan hewan terlindungi. Sebelumnya, BKSDA Bengkulu […]
Jakarta (Greeners) – Peringatan Refuse Single Use Day setiap 6 Januari menjadi simbol penolakan barang sekali pakai. Khususnya, soal penggunaan plastik sekali pakai yang berujung menjadi tumpukan sampah di lingkungan. […]
Baru-baru ini Indonesia menemukan kembali salah satu spesies serangga baru, yakni Nesiophasma sobesonbaii. Informasi terkait serangga ini telah terpublikasi pada jurnal Faunitaxys dengan judul Nesiophasma sobesonbaii n. sp. – a […]
Jakarta (Greeners) – Dinamika oseanografi merupakan salah satu faktor penting dalam upaya penguatan riset kemaritiman. Mendukung upaya tersebut, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melakukan riset studi dinamika oseanografi. BRIN […]
Jakarta (Greeners) – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengembangkan Smart Fisheries Village (SFV) menjadi pusat eduminawisata. SFV tersebut menggabungkan konsep edukasi perikanan dan edukasi pariwisata di Kawasan Grand Watudodol, Bangsring, […]
Jakarta (Greeners) – Mahasiswa Universitas Dian Nuswantoro Jurusan Ilmu Komunikasi mengadakan kampanye “Yuk Bawa Tumbler” untuk mengurangi penumpukan sampah plastik. Mereka mengedukasi masyarakat sekaligus membagikan tumbler kepada masyarakat di Kawasan […]
Jakarta (Greeners) – Indonesia merupakan negara dengan kekayaan alam perairan yang memiliki potensi besar pemanfaatan biomassa alga, baik mikroalga maupun makroalga. Akademisi Universitas Indonesia (UI) menilai alga bisa menjadi bahan […]
Jakarta (Greeners) – Badan Meteorologi, Klimatologi, dam Geofisika (BMKG) memprediksi sejumlah wilayah di Indonesia mengalami cuaca ekstrem saat pergantian malam Tahun Baru dan awal tahun 2024. Selama periode 31 Desember […]
Jakarta (Greeners) – Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) melakukan tanam pohon serentak di seluruh wilayah Indonesia. Hal itu sebagai bagian upaya memulihkan keadaaan bumi, kualitas lingkungan hidup, dan mengoptimalkan […]
Jakarta (Greeners) – Peneliti Badan Riset Inovasi Nasional (BRIN) meneliti perubahan nutrien dan oksigen di Teluk Jakarta. Hasil riset membuktikan bahwa perubahan lahan di Jabotabek (Jakarta, Bogor, Tangerang, Bekasi) mengakibatkan […]