konversi lahan
Kelestarian Gunung Beriun di Kalimantan Timur menghadapi ancaman besar akibat pengelolaan ekosistem yang bersifat ekstraktif dan konversi bentang alam.
Aktor Leonardo DiCaprio diancam akan dideportasi dari Indonesia oleh Dirjen Imigrasi karena diduga melakukan kampanye hitam terhadap perkebunan kelapa sawit ketika berkunjung ke Taman Nasional Gunung Leuser, Aceh, Minggu (27/03) lalu.
Areal moratorium gambut yang merupakan salah satu produk dari Kemitraan Perubahan Iklim antara Norwegia-Indonesia ternyata didominasi oleh hamparan perkebunan sawit.
Jakarta (Greeners) – Beberapa waktu lalu, Kementerian Pertanian mewacanakan akan membuka lahan cetak sawah baru seluas 23.000 hektare di 12 kabupaten pada tahun 2015 guna mendukung percepatan swasembada pangan. Direktur […]