kedaulatan pangan
Jakarta (Greeners) – Pangan lokal sangat berpotensi menciptakan sistem pangan berkelanjutan. Selain menyehatkan tubuh, pangan lokal juga bisa memenuhi keseimbangan nutrisi tubuh. Dokter Spesialis Gizi Ida Gunawan menyatakan, tanpa masyarakat […]
Festival Desa kembali digelar di Jakarta. Festival ini sekaligus sarana penyebaran informasi kepada masyarakat perkotaan mengenai potensi kedaulatan pangan yang dimiliki Indonesia melalui desa-desanya.
Merayakan peringatan hari kemerdekaan Republik Indonesia bisa dilakukan di mana saja dan oleh siapa saja. Tidak terkecuali bagi para penggiat petani kota yang tergabung dalam komunitas Bekasi Berkebun.
Hasil riset yang dilakukan Koalisi Rakyat untuk Kedaulatan Pangan (KRKP) dan IPB menunjukkan 54 persen responden anak petani hortikulutra mengaku tidak ingin menjadi petani. Sementara 63 persen anak petani padi mengaku tidak ingin menjadi petani.
Semakin banyaknya makanan atau bahan pangan impor di Indonesia menunjukkan bahwa Indonesia masih belum mandiri dalam sektor pangan. Berkebun atau “home farming” dapat menjadi solusi dalam kondisi ini.
Jakarta (Greeners) -Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat jumlah rumah tangga tani pada tahun 2003 masih berjumlah 31 juta rumah tangga. Namun, berselang satu dekade kemudian, jumlah keluarga tani tersebut merosot […]
Kementerian Kelautan dan Perikanan mencatat pada tahun 2014 jumlah impor garam mencapai angka 2,25 juta ton.
Jakarta (Greeners) – Saat ini bumi ini sudah dihuni oleh lebih dari 7,3 miliar manusia. Hasil proyeksi Biro Pusat Statistik menunjukkan bahwa jumlah penduduk Indonesia selama 25 tahun mendatang akan […]
Jakarta (Greeners) – Salah satu kebutuhan dasar utama yang harus dipenuhi untuk hidup adalah pangan. Dari segi potensi ketersediaan, seharusnya Indonesia patut berbangga karena negara ini diberkahi dengan sumber daya […]
Jakarta (Greeners) – Pusat Kajian Pangan Tradisional, Universitas Gajah Mada menyayangkan minimnya data soal potensi keragaman pangan di Indonesia yang akhirnya membuat negara ini masih sangat tergantung pada beras. Padahal, […]
Jakarta (Greeners) – Sebagai negara agraris, Indonesia sudah begitu terkenal dengan penduduknya yang bermata pencaharian di bidang pertanian dan bercocok tanam. Sejarah mencatat, sudah sejak lama sebutan negara agraris melekat […]
Jakarta (Greeners) – Hari Pangan Sedunia yang dirayakan setiap tanggal 16 Oktober, pada tahun ini akan mengangkat tema pertanian keluarga, bagaimana menyediakan pangan untuk menjaga kelestarian bumi. Untuk mencapai hal […]
Jakarta (Greeners) – Menyambut Hari Pangan Sedunia yang dirayakan setiap tanggal 16 Oktober, Aliansi Desa Sejahtera (ADS) meminta kepada pemerintahan baru Indonesia untuk segera membenahi situasi darurat pangan yang ditinggalkan oleh […]