jamur obat
Lentinus squarrosulus adalah salah satu spesies jamur dari famili Polyporaceae. Sebelum ahli pisahkan menjadi individu berbeda, fungi ini berkerabat dekat dengan jamur shitake. Keduanya sama-sama bisa kita konsumsi, serta memiliki […]
Jamur jelly atau jelly fungi adalah kelompok Basidiomycota yang tergabung dalam kelas Heterobasidiomycetes. Grup ini sejatinya terdiri dari empat famili besar yaitu Tremellales, Auriculariales, Sebacinales, serta jamur Dacrymycetales. Keluarga fungi […]
Agaricus campestris atau jamur kompos adalah sejenis jamur konsumsi yang berasal dari keluarga Agaricaceae. Mereka pakar golongkan ke dalam ordo fungi Agaricales, sehingga berkerabat dekat dengan spesies jamur kancing atau […]
Rhizopus oligosporus adalah sejenis kapang yang berasal dari filum Mucormycota. Mereka sering ahli manfaatkan sebagai komponen pembuat tempe, karena mampu menghasilkan enzim lipase yang berguna membantu proses fermentasi kedelai. Bagi […]
Penicillium chrysogenum merupakan spesies fungi atau kapang yang sangat penting bagi industri fermentasi. Mereka ahli gunakan sebagai molekul pembuat penisilin, sebuah obat antibiotik yang mampu menyembuhkan infeksi jamur pada manusia. […]