ide ramah lingkungan

Ide
18 Des 2015

Yuichi Kodai dan Lee Yoshitaka dari studio arsitektur Sandwich menciptakan Rumah Kyodo yang sangat unik. Rumah ini memakai bahan penutup dinding dari kayu sisa yang biasanya dibuang.

Inovasi
12 Des 2015

Energi matahari adalah sumber energi yang paling mudah dan tidak berbatas. Genting panel surya adalah penemuan baru yang berkontribusi besar dalam menghemat energi dan menurunkan tagihan listrik.

Jalur Pejalan Kaki
Ide
30 Nov 2015

Di banyak negara maju, jalur pejalan kaki adalah hal yang biasa. Tak jarang, di waktu sibuk, orang-orang berjalan kaki dengan tergesa. Kebutuhan warga untuk berjalan kaki dengan cepat sering beradu […]

Ide
24 Nov 2015

Di suatu tempat di Spanyol terdapat perkampungan yang sangat unik. Untuk menuju perkampungan ini kita harus mendaki gunung selama 30 menit. Kampung ini didiami oleh orang-orang yang menerapkan pola hidup […]

Ide
9 Nov 2015

Ketika hukum tidak memperbolehkan tunawisma untuk berada di sembarang tempat, Raymond Gulley, seorang pensiunan Jagawana atau penjaga hutan, mencoba memberikan solusi yang lebih positif terhadap masalah tersebut. Ia menciptakan Warmpod, sebuah […]

Inovasi
6 Nov 2015

Pernah membayangkan perhiasan yang kita kenakan dapat berfungsi ganda? Tidak hanya memenuhi fungsi estetika, perhiasan ini juga sanggup mengisi ulang energi di baterai ponsel kita. SOL adalah sebuah koleksi perhiasan kontemporer […]

Ide
30 Okt 2015

Seniman dari Argentina, Pedro Marzorati, meningkatkan kesadaran kita tentang pemanasan global melalui pameran patungnya. Marzorati mengamati bahwa perubahan iklim mengakibatkan permukaan air meninggi. Oleh karenanya, ia mencoba menyampaikan pesan lingkungan dengan […]

Ide
19 Okt 2015

Zoe Murphy membeli furnitur bekas dan menyulapnya seperti baru. Desainer dari Inggris tersebut memberikan kehidupan baru pada furnitur-furnitur lama keluaran abad pertengahan ini dengan sentuhan desain yang kuat dan warna-warna […]

Ide
15 Okt 2015

Di bagian barat laut Hanoi, Vietnam, terdapat rumah kembar yang kosong. Studio 102 adalah firma arsitektur yang menjadikan rumah tersebut sebagai proyek eksperimennya dan berhasil mengubahnya menjadi tempat tinggal sekaligus […]

Ide
27 Sep 2015

Di zaman sekarang tidaklah aneh menemukan banyak kantor yang unik. Banyak perusahaan di dunia yang mulai menyadari bahwa produktifitas kerja karyawannya harus dipupuk terus -menerus. Beberapa caranya adalah dengan membangun […]

Ide
8 Sep 2015

Pulpen merk BIC ada di mana-mana dan dapat dikatakan sebagai salah satu simbol terbaik dari konsumerisme modern: efisien, terjangkau dan mudah dibuang. Pulpen ini seringkali menumpuk di tempat pembuangan saat […]

Ide
5 Sep 2015

Bentuk sederhana dari sebuah paper tube dalam kehidupan sehari-hari adalah tabung kertas yang biasanya kita jumpai jika tisu gulung habis. Paper tube juga dapat kita temukan dari gulungan benang dan […]

Top