hutan
Alternatif pemilihan tempat baru dengan nuansa ramah lingkungan dan menenangkan menjadi solusi yang tepat untuk beraktivitas seperti bekerja. Inovasi SEED Room mungkin bisa menjadi salah satu pilihan. Bentuknya yang unik […]
Hutan memegang peranan yang sangat penting dalam menjaga kelangsungan hidup bumi dan seluruh isinya. Keberadaannya dapat mencegah terjadinya perubahan iklim, menyerap karbon dioksida dan juga dapat berperan sebagai paru-paru dunia. […]
Jakarta (Greeners) – Pemerhati satwa punya cara tersendiri untuk mengamati dan memastikan keberadaan dan perilaku satwa liar di alam salah satunya dengan kamera trap atau kamera jebakan. Upaya ini ternyata […]
United Nations General Assembly (UNGA) menyatakan 3 Maret sebagai World Wildlife Day 2021 atau Hari Hidupan Liar Sedunia 2021. Perayaan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan hidupan liar secara keseluruhan; baik itu hewan maupun tumbuhan.
Dana sebesar USD 103,78 juta yang diterima pemerintah dari Global Climate Fund dinilai perlu diprioritaskan untuk menurunkan deforestasi di Indonesia.
Kondisi hutan alam yang terus berkurang dan terdegradasi merupakan akumulasi dari lemahnya tata kelola hutan dari tahun ke tahun.
Luas tutupan hutan alam di Provinsi Papua Barat diketahui sebesar 8,6 juta hektare atau sekitar 87,08 persen dari total luas provinsi tersebut.
Pada 2019, titik panas di Musi Banyuasin mencapai 3.613 buah. Kebakaran di lahan gambut tidak bisa dikendalikan karena dipengaruhi faktor wilayah.
Badan Restorasi Gambut mencatat tujuh faktor penyebab lahan gambut yang direstorasi kembali terbakar, mulai dari perubahan tata ruang hingga pemeliharaan.
Banyak pohon terbakar bahkan ditebang dan hutannya digunakan untuk alih fungsi lahan. BNPB menyebut terdapat kesengajaan membakar hutan.
Kinerja penegak hukum di sektor sumber daya alam dinilai masih jauh dari harapan. Meski jumlah penegakan hukum bertambah, dampaknya masih minim.
Tiongkok mencari cara untuk mengurangi tingginya tingkat polusi di kota Nanjing, salah satu caranya adalah membuat “hutan vertikal” di kota berpenduduk delapan juta tersebut.
London, 22 Juli 2016 – Para peneliti telah menyatakan bahwa Hutan Hujan Amazon sebagai salah paru-paru dunia mulai “kehilangan napas”. Kekeringan yang terus melanda dan hilangnya kawasan hutan juga berarti […]