gerakan ciliwung bersih
Gerakan Ciliwung Bersih lahir untuk mewadahi banyaknya komunitas yang bermunculan untuk memperhatikan sungai-sungai di Jakarta, khususnya Ciliwung.
Peringatan Hari Air Sedunia yang dilakukan oleh Komunitas Gerakan Ciliwung Peduli pada Sabtu (25/03/2017) lalu bukan hanya perayaan semata. Momen ini sekaligus mengevaluasi kualitas air di sungai Ciliwung.
Bogor (Greeners) – Lomba Mulung Sampah Ciliwung kembali digelar untuk yang ke-6 kalinya pada Sabtu (31/05) kemarin. Lomba dengan tema “Warga Kota Bogor Tidak Lagi Buang Sampah Ke Ciliwung” tersebut […]
Jakarta (Greeners) – Ada yang tidak biasa Sabtu pagi (01/6) kemarin di sepanjang Sungai Ciliwung yang membelah Kota Bogor. Sungai itu ramai dipenuhi orang-orang yang menenteng karung dan memungut sampah. […]
Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) secara resmi meluncurkan gerakan Aksi Masyarakat untuk Penyelamatan Sungai Ciliwung pada Hari Selasa (05/03) ini, yang berlokasi di di Komunitas DAS Ciliwung MAT PECI (Masyarakat Peduli […]