gaya hidup ramah lingkungan
Menyusun resolusi pada tahun baru 2024 menjadi sesuatu yang tak pernah dilewatkan oleh banyak orang. Namun, kini sudah semestinya Sobat Greeners beralih ke resolusi yang lebih ramah lingkungan. Hal itu […]
Jakarta (Greeners) – Greeners.Co mengedukasi pemahaman gaya hidup berkelanjutan atau ramah lingkungan kepada mahasiswa Universitas Airlangga (UNAIR). Hal itu dalam rangka Editorial Trip yang ketiga oleh Greeners.Co di Kota Surabaya. […]
Bagi Sobat Greeners penikmat film Harry Potter pasti sudah tidak asing dengan salah satu pemeran utamanya yakni Emma Charlotte Duerre Watson. Mengawali karir sejak berusia sembilan tahun, kini Emma banyak […]
Maraknya kerusakan lingkungan, membuat keadaan bumi memprihatinkan. Fenomena ini seringkali membuat resah masyarakat terhadap masa depan bumi. Beberapa dari Sobat Greeners pasti pernah merasakan kecemasan (eco-anxiety) akan kondisi Bumi yang […]
Pernikahan menjadi salah satu momen penting dalam hidup manusia. Pada momen ini seringkali kita menginginkan segala persiapan yang terbaik untuk membuat sebuah pernikahan istimewa dan berkesan. Namun sayangnya, acara istimewa […]
Menerapkan gaya hidup ramah lingkungan dapat dilakukan kapan saja dan di mana saja, termasuk ketika sedang berbelanja kebutuhan harian. Ada banyak cara yang bisa kita lakukan agar kegiatan berbelanja kita […]
Mencuci pakaian merupakan salah satu kegiatan sehari-hari yang lumrah dilakukan oleh banyak orang. Namun sayang, kegiatan yang satu ini kerap membutuhkan banyak air, detergen dan daya listrik dalam jumlah yang […]
Banyaknya masyarakat Indonesia yang beragama Islam, akan mendukung inovasi Eco masjid untuk melakukan pendekatan kepada masyarakat akan kebiasaan ramah lingkungan.
Menunjukkan rasa peduli terhadap Bumi ternyata tidak harus selalu melakukan sesuatu yang besar, lho. Hal ini bisa kita mulai saat melakukan kegiatan sehari-hari, bahkan saat berada di tempat kerja.
Sobat Greeners, apakah Anda ingin mengawali hidup dengan lebih sehat dan ramah lingkungan? Salah satu langkah yang bisa kita tempuh yakni dengan memulai menjalani gaya hidup organik. Penelitian membuktikan bahwa […]
Kini sudah saatnya mengubah gaya hidup untuk mengurangi emisi karbon hingga kembali ke ambang batas normal, bahkan di bawah itu. Jika tidak, kita akan mencapai satu titik di mana emisi karbon di atmosfer tidak dapat berkurang lagi sehingga dampak dari perubahan iklim tidak dapat kita cegah. Berikut beberapa tips gaya hidup rendah emisi karbon yang dapat kita terapkan dalam keseharian kita.
Dari masifnya timbulan sampah saat membesarkan bayi, pegiat lingkungan hidup menawarkan sejumlah solusi. Istilah ‘green baby’ digaungkan sebagai tanda orang tua bayi yang berusaha mengurangi timbulan sampah.
Gaya hidup sadar lingkungan atau conscious lifestyle berkembang pesat dalam kehidupan masyarakat ASEAN. Di Indonesia penerapannya mencapai 93 persen.