fenomena alam
Tanggal 31 Januari 2018 akan terjadi fenomena astronomi langka yang disebut “super blue blood moon”. Terakhir fenomena ini hadir di Indonesia 36 tahun yang lalu.
Pada Minggu malam (03/12), telah terjadi suatu fenomena astronomi di mana bulan masuk ke fase purnama dan berada di titik jarak yang begitu dekat dengan planet Bumi. Fenomena tersebut adalah ‘full supermoon’.
Fenomena langka penampakan tiga puting beliung terjadi secara bersamaan di perairan Kepulauan Seribu pada Senin (23/10/2017) pukul 09.00 WIB.
BMKG mengimbau masyarakat agar tetap tenang menanggapi isu yang menyatakan bahwa suhu udara di Indonesia dapat mencapai 40 derajat Celcius pada saat fenomena equinox terjadi.
Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan) mengajak masyarakat mematikan lampu yang berada di luar ruangan pada Sabtu (6/8) pukul 20.00-21.00 waktu setempat, untuk menyaksikan langit bertabur bintang dengan mata telanjang.
Gempa bumi berkekuatan 7,8 skala Richter (SR) yang mengguncang Ekuador, disebut BMKG dapat terjadi di Indonesia. Hal ini dikarenakan Indonesia juga memiliki banyak subduksi lempeng aktif.
Selama proses gerhana matahari berlangsung pada Rabu (09/03) pagi, lumba-lumba hidung botol ternyata menunjukkan beberapa perubahan perilaku dari sifat umumnya.
BMKG memprediksikan saat gerhana matahari total terjadi, delapan provinsi cenderung akan berawan. Meski demikian, fenomena alam ini masih aman untuk dinikmati oleh masyarakat dan para peneliti.
Bila saat ini fenomena Gerhana Matahari Total mendapat perhatian luar biasa baik dari masyarakat Indonesia maupun internasional, suasana yang sangat berbeda terjadi pada di tahun 1983.
Peristiwa gerhana matahari di tahun 2016 ini, akan menjadi peristiwa yang cukup langka sekaligus super istimewa mengingat terakhir kali jalur totalitas gerhana matahari melewati area Indonesia terjadi pada 24 Oktober 1995 atau 21 tahun lalu.
Meskipun DKI Jakarta dan wilayah Jawa Barat tidak menjadi jalur gerhana matahari total yang akan berlangsung pada 9 Maret 2016 mendatang, namun masyarakat Jakarta dan Jawa Barat masih bisa menyaksikan fenomena gerhana matahari parsial atau sebagian.
Jakarta (Greeners) – Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi awal musim hujan di tahun 2015 akan dimulai pada awal bulan November. Selain itu, pengaruh El Nino juga diprediksikan akan […]
Jakarta (Greeners) – Selain El Nino, Indonesia juga akan mengalami fenomena La Nina yang dalam bahasa latin berarti “gadis cilik”, namun secara umum biasa diartikan sebagai suatu kondisi dimana terjadi […]