environment
Jakarta (Greeners) – DKI Jakarta’s Population and Civil Registration Agency recorded a total of 10,015,712 people registered as citizens, — 10,012,271 people are Indonesians and 3,441 people are foreigners –. […]
Jakarta (Greeners) – London School of Public Relation melalui Unit Kegiatan Mahasiswa Climate Change Champions Club (LSPR 4C) mengadakan kegiatan bertajuk “OXYEAN Plant Sea Coral and Mangrove Planting”. Kegiatan yang […]
Jakarta (Greeners) – Menjaga kelestarian hutan tentunya menjadi tanggung jawab semua pihak. Namun kenyataan yang terjadi, masih ada saja orang ataupun kelompok yang seperti acuh akan fungsi dan manfaat hutan […]
Jakarta (Greeners) – Kampanye hijau atau biasa disebut “green campaign” saat ini sudah bukan hanya milik perusahaan, komunitas maupun Lembaga Swadaya Masyarakat semata. Mahasiswa melalui Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) juga […]
Jakarta (Greeners) – London School of Public Relations (LSPR) Jakarta melalui salah satu unit kegiatan mahasiswa Climate Change Championship Club (LSPR 4C) mengadakan kegiatan Gardening Class. Kegiatan menanam berbagai sayuran […]
Jakarta (Greeners) – Pemprov DKI menargetkan pembuatan 20 ribu sumur resapan dapat dilakukan tahun ini. Anggaran sebanyak Rp200 miliar telah dialokasikan dalam APBD DKI 2013. Sejumlah sumur resapan itu dibuat […]
Salah satu permasalahan ibukota Jakarta adalah sampah yang diperkirakan mencapai 6.500 ton per harinya. Untuk menangani masalah sampah yang volumenya luar biasa besar tersebut, pemerintah provinsi (pemprov) DKI Jakarta telah […]
Jakarta (Greenersmagz) – Greenpeace dan WWF mengapresiasi kebijakan baru dari perusahaan bubur kertas terbesar ketiga di dunia, Asia Pulp and Paper (APP) yang berkomitmen untuk menghentikan pembukaan hutan alam dan […]
Jakarta – Kelompok perusahaan manufaktur pulp dan kertas Asia Pulp and Paper Grup (APP) mengumumkan kebijakan perusahaannya untuk menghentikan pembukaan hutan alam di seluruh rantai pasokannya di Indonesia mulai 1 […]
Minimnya ruang terbuka hijau (RTH) yang dimiliki Kota Jakarta, membuat Pemprov DKI Jakarta berencana menambah luasan RTH di ibu kota. Ditargetkan pada tahun 2017, Kota Jakarta sudah memiliki RTH seluas […]
PASURUAN – Sebanyak 40 ribu anak tanaman (bibit) cemara di Kawasan Konservasi Taman Hutan Raya (Tahura) R Soerjo, yang berada di wilayah Pasuruan telah diambil secara bertahap oleh Yayasan Kaliandra […]
Surabaya (Greenersmagz) – Subsidi energi untuk Bahan Bakar Minyak (BBM) dan listrik masih menjadi polemik tersendiri bagi bangsa Indonesia saat ini. Isu tentang kenaikan BBM dan tarif tenaga listrik (TTL) […]
Jakarta (Greenersmagz) – Hujan yang turun sejak dua hari terakhir di Jakarta menyebabkan banjir menggenang di sejumlah ruas utama jalanan ibukota. Beberapa jalan inti di kota Jakarta lumpuh total dan […]