ekosistem pantai
Tanaman lari-lari (Spinifex littoreus) termasuk jenis tumbuhan yang memiliki pertumbuhan yang cepat. Apabila tertiup oleh angin pantai, maka mereka akan bergerak menggelinding seperti bola.
Dalam rangka pelestarian ekosistem di wilayah pesisir dan laut, KLHK bekerjasama dengan pihak swasta melakukan Gerakan Bersih Pantai (Coastal Clean Up) di Pulau Tidung, Kepulauan Seribu, Sabtu (24/09).
Malang (Greeners) – Kawasan ekowisata Pantai Kondang Merak di Desa Sumber Bening, Kecamatan Bantur, Kabupaten Malang, Jawa Timur, diserbu ratusan “penduduk” Universitas Widyagama, Malang. Mereka menggelar “sedekah” oksigen dengan menanam […]
Pasuruan (Greeners) – Secercah harapan muncul ketika berkunjung ke Pusat Studi Mangrove yang dibangun Kementerian Kelautan dan Perikanan di pesisir Desa Pulokerto, Kecamatan Kraton, Kabupaten Pasuruan. Pusat studi tanaman bakau […]