AMAN
Jakarta (Greeners) – Masyarakat adat dari Desa Cantung Kiri Hilir dan Desa Banua Lawas, Kalimantan Selatan, mendeklarasikan kesepakatan untuk mengambil alih tanah adat dan tanah masyarakat yang selama ini digarap […]
Jakarta (Greeners) – Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) mencatat setidaknya ada sembilan orang masyarakat adat yang menjadi korban kriminalisasi pemerintah yang terjadi sepanjang tahun 2014. Sekretaris Jendral AMAN, Abdon Nababan, […]
Jakarta (Greeners) – Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) mendorong pemerintah untuk terlibat aktif dalam World Conference on Indigenous People (WCIP) atau Konferensi Internasional tentang Masyarakat Adat di New York, Amerika […]
Jakarta (Greeners) – Pada tanggal 26 Agustus 2014 yang lalu, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia mengesahkan Rancangan Undang-Undang (RUU) Panas Bumi menjadi Undang-Undang (UU). Banyak pihak mengatakan kalau pengesahan UU […]
Jakarta (Greeners) – Terbitnya putusan Mahkamah Konstitusi (MK) N0.35/PIU/2012 pada Maret 2013, yang menetapkan hutan adat tidak lagi sebagai hutan negara, telah membuka jalan baru dalam melembagakan partisipasi masyarakat hukum […]
Jakarta (Greeners) – Dalam rangka memperingati Hari Masyarakat Adat Sedunia yang jatuh pada tanggal 9 Agustus 2014 lalu, Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) menggelar Pekan Masyarakat Adat Nusantara (PMAN) di […]
Jakarta (Greeners) – Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) menggelar deklarasi untuk mendukung pasangan Calon Presiden (capres) dan Calon Wakil Presiden (cawapres), Jokowi-Jusuf Kalla. Deklarasi ini dilakukan di salah satu hotel […]
Jakarta (Greeners) – Satu tahun sudah Sidang Paripurna DPR resmi mengadopsi Rancangan Undang-undang tentang Pengakuan dan Perlindungan Hak Masyarakat Adat (RUU PPHMA) sebagai salah satu RUU inisiatif DPR-RI untuk dibahas […]
Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) bersama beberapa Lembaga Swadaya Masyarakat akan mengirimkan surat terbuka kepada Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan juga Calon Presiden terpilih periode 2014-2019 untuk segera mengimplementasikan […]
Jakarta (Greeners) – Seratusan orang perwakilan masyarakat adat dari berbagai wilayah di Indonesia berkesempatan bertemu muka dan menyampaikan langsung persoalan yang membelit mereka kepada calon presiden dari partai Perjuangan Demokrasi […]