Pada Natal tahun ini, Paus telah berpesan kepada umat untuk melakukan pertobatan ekologi. Pertobatan yang dimaksud yaitu manusia harus lebih peduli terhadap lingkungan.
Setiap hari, jutaan barel minyak diproduksi dan drumnya dibuang di seluruh dunia. Karena drum minyak ini nilai (ekonomi) sampahnya kecil, sebagian besar berakhir di tempat pembuangan. Pada akhirnya limbah tersebut […]
Banyak ide lahir dari NASA, sebuah lembaga milik pemerintah Amerika Serikat yang membuat program dan penelitian seputar luar angkasa. Namun keterbatasan dana dan waktu membuat banyak ide tersebut tidak terwujud. […]
Gerakan sustainable fashion semakin banyak memengaruhi industri mode, baik nasional maupun global. Fashion berkelanjutan mengusung prinsip menggunakan kembali (re-use), mengurangi (reduce), dan mendaur ulang (recycle) untuk meminimalisir pencemaran lingkungan yang […]
Melihat tagihan listrik rumah, seringkali kita merasa biayanya terlampau mahal. Hal ini memunculkan pertanyaan, dapatkah kita menghasilkan listrik secara mandiri? Tenaga angin dan tenaga air dapat membangkitkan listrik, namun diperlukan […]
Judul film: Pendekar Tongkat Emas Sutradara: Ifa Isfansyah Pemain: Eva Celia (Dara), Nicholas Saputra (Elang), Reza Rahadian (Biru), Tara Basro(Gerhana), Christine Hakim (Cempaka), Slamet Rahardjo (Dewan Persilatan), Prisia Nasution (Cempaka […]
Sepetak lahan penuh dengan barang-barang tak terpakai seketika berubah menjadi sebuah ruang belajar interaktif! Ruang belajar interaktif ini dibangun selama 10 minggu dalam kegiatan workshop desain bangunan pada musim panas […]
Bandung (Greeners) – Kreatifitas tidak selalu datang dari memeras pikiran, karena dengan bermain pun bisa menghasilkan karya kreatif yang memiliki nilai artistik yang luar biasa. Komunitas Sahabat Kreatif salah satunya. […]
Sebuah perusahaan furniture terkenal IKEA mendesain ulang interior seluruh gerbong dari sebuah kereta monorail menjadi tampilan showroom yang sangat kreatif. Hal ini dilakukan dalam rangka peluncuran cabang baru mereka di […]
Bagi pemula, kegiatan berkebun berarti kotor, merusak tangan, dan kemungkinan terjangkit kuman atau bakteri yang ada di tanah. Namun anggapan ini tidak berlaku jika berkebun dengan teknik hidroponik menggunakan media […]
Jakarta (Greeners) – Menurut laporan Kementerian Lingkungan Hidup Republik Indonesia, sampah yang timbul setiap hari dari wilayah DKI Jakarta mencapai minimal 6 ribu ton perhari. Hanya dalam dua hari saja […]