Ide & Inovasi
Microsoft memperkenalkan update terbaru untuk proyek penelitiannya yang telah dikerjakan sejak empat tahun lalu, yakni Project Silica. Sesuai namanya, Project Silica bertujuan menciptakan medium penyimpan data baru berupa lapisan kaca. […]
Dua mahasiswa Texas dari sarjana teknik Rice University berhasil membuat sebuah robot bernama RoboCup. Robot tersebut bisa membantu penderita lumpuh otak (celebral palsy) mengakses minuman dengan mudah sesuai kebutuhan. Rice University […]
Tumbler kopi Earthmade Aromacup hadir sebagai upaya berkelanjutan terhadap wadah minuman. Hal tersebut tidak lepas dari banyaknya tumbler kopi yang ada saat ini terbuat dari kombinasi bahan seperti plastik, karet, […]
Para peneliti dari University College London dan University of Cambridge di Inggris menggunakan data dari UK Biobank dan US National Lung Screening Trial untuk mengembangkan model kecerdasan buatan. Hal tersebut […]
Dua pemuda asal Indonesia, Felix Natanael dan Andrean Natajaya memanfaatkan limbah sabut kelapa untuk mengatasi limbah cair di sungai. Inovasi anak bangsa ini berpotensi membantu mengurangi pencemaran limbah industri. Pada […]
Tim ilmuwan di Universitas Stanford telah menciptakan palet warna untuk mengatur suhu, membuat ruangan lebih dingin pada saat musim panas, bahkan menghangatkan saat musim dingin. Sehingga, hal ini bisa mengurangi […]
Eco Wave Power memanfaatkan gelombang laut untuk menghasilkan energi terbarukan. Pemasangan alat yang bernama Blue Metal Floaters ini di bekas dermaga amunisi perang dunia kedua. Alat tersebut bergerak naik turun […]
Studio Seni dan Teknologi ENESS di Melbourne meluncurkan bangku bundar bertenaga surya. Bangku ini menyimpan sinar matahari dari panel surya untuk menggerakkan bangku agar berputar. Uniknya, bentuk bangku tersebut melingkar […]
Avia Revivi, seorang mahasiswa desain industri di Bezalel Academy of Art and Design Israel, telah menciptakan tisu toilet biodegradable bernama O-SOW. Material tisu toilet bercampur benih itu dapat mendorong pertumbuhan […]
Peneliti di ETH Zurich dan Max Planck Institute for Polymer Research di Mainz berhasil mengubah kabut menjadi air bersih. Inovasi ini tidak hanya memberikan solusi berkelanjutan terhadap kelangkaan air, melainkan […]
Limbah tekstil yang kian menumpuk bisa mengakibatkan kerusakan lingkungan yang serius. Perusahaan daur ulang asal Bandung, EcoTouch ID telah menangkal hal itu dengan memanfaatkan sampah tekstil menjadi peredam suara. EcoTouch […]
Studio desain Jerman Every Other Day telah meluncurkan Cozy Cleo Lamp, lampu meja cetak 3D yang terbuat dari botol plastik daur ulang dan karton. Lampu ini pun berdesain minimalis. Produk […]
Limbah korek api kini masih banyak dijumpai di banyak tempat, jika tidak diangkut tentu akan terus menumpuk hingga berpotensi mencemari lingkungan. Petugas Unit Pengelola Sampah (UPS) Badan Air Dinas Lingkungan […]