Anggrek, Sukulen, dan Bromeliad
Anggrek, Sukulen, dan Bromeliad merupakan tiga jenis tanaman hias yang bekerja pada prinsip yang sama, yaitu, meningkatkan kualitas udara di malam hari.
Ketika fotosintesis berhenti pada malam hari sebagian besar tanaman mulai menyerap oksigen dan melepaskan karbon dioksida.
Namun berbeda dengan anggrek, sukulen, dan bromeliad, sebaliknya mereka malah mengambil karbon dioksida dan melepaskan oksigen selama malam hari dan menjadikannya tanaman yang bagus untuk menjaga udara segar sepanjang malam di kamar tidur dan ruang kerja Anda.
Penulis : DS/G43