7 Obat Rumahan untuk Sakit Gusi

Reading time: 4 menit
7 Obat Rumahan untuk Sakit Gusi aloevera

Foto : Shutterstock

5. Makan lebih banyak buah dan sayuran yang mengandung antioksidan.

Mengonsumsi lebih banyak buah dan sayuran segar tidak hanya membantu menjaga kesehatan mulut Anda. Kandungan antioksidan pada buah dan sayuran juga ternyata dapat mencegah penumpukan plak di mulut Anda. Dengan mengonsumsi buah seperti jeruk, pisang, mangga, stroberi dan sayuran seperti brokoli, tomat, ubi merah secara rutin, Anda akan terhindar dari berbagai masalah pada gusi Anda.

Top