4. Depresi
Banyak faktor yang dapat menyebabkan depresi, salah satunya insomnia. Namun, diet juga memiliki dampak besar bagi tubuh.
Sebuah penelitian yang diterbitkan oleh Pusat Informasi Bioteknologi Nasional menunjukkan bahwa terlalu banyak mengonsumsi gula dan karbohidrat lain dapat memicu ketidakseimbangan bahan kimia otak tertentu. Pada akhirnya hal tersebut dapat meningkatkan peluang seseorang mengalami depresi dan kegelisahan.
Ketika tubuh mengalami kadar gula darah sangat tinggi dapat memunculkan ketakseimbangan suasana hati yang berpotensi memberikan efek jangka panjang.