Timun, Jeruk Nipis, Daun Mint
• 1 buah jeruk nipis
• 5 inci timun
• 5 lembar daun mint
• 1 liter air
Timun, Jeruk Lemon
• ½ buah jeruk lemon
• 4 inci timun
• 1 liter air
Timun, Jeruk Lemon, Daun Mint
• 2 buah jeruk lemon
• ½ buah timun
• 12 lembar daun mint
• 2 liter air
Timun, Daun Mint, Bunga Lavender
• 1 buah timun
• 3 liter air
• Beberapa tangkai daun mint
• 1 sendok the bunga lavender
Pastikan bunga lavender yang digunakan aman untuk dikonsumsi. Jangan mengonsumsi bunga lavender yang Anda beli dari toko bunga atau pembibitan. Dalam beberapa kasus, bunga-bunga lavender dikembangkan dengan menggunakan pestisida. Pastikan Anda menggunakan bunga lavender organik untuk dikonsumsi. Jangan juga menggunakan bunga lavender terlalu banyak karena rasanya akan seperti meminum parfum karena bunga lavender memiliki wangi yang sangat kuat.
Selamat mencoba!
(G33)